Gula Semut Aren

Gula Semut terbuat dari nira pohon aren yang telah berumur 8-20 tahun dari tangkai bunga jantan.

Minggu, 07 September 2008

Menyadap Aren

Penarep "sebutan bagi orang yang menyadap Aren"


Pengambilan Nira dilakukan jika pohon enau berusia 10 tahun dengan tinggi 15-20 meter. Agar Nira yang dihasilkan maksimal, pohon enau dibersihkan dari tumbuhan pengganggu, termasuk buahnya, sehingga yang tertinggal cuma tandannya.

Kelopak seputar tandan buah yang tumbuh tiap dua kali seminggu itu diketuk-ketuk dengan menggunakan pemukul khusus yang dibuat dari batang kayu dadap sepanjang 40 cm. Main tepuk itu berjalan sekitar lima menit dan berlangsung satu setengah bulan.



Pohon Aren


Memanen Bioethanol dari Pohon Aren

Pohon Aren bisa hasilkan 7,5 persen bioethanol

INDONESIA memang negeri yang kaya sumber bahan alam. Buktinya dalam seminar sehari yang diselenggarakan oleh Kementrian Negara Riset dan Teknologi, salah satu peneliti mengatakan bahwa Aren bisa menjadi sumber bioethanol. Jumlahnya pun tidak tanggung-tanggung dengan persentase sebesar 7,5 persen dari produksi 15 liter per hari, maka untuk jangka waktu satu bulan saja bisa dihasilkan hingga 500 liter bioethanol. Padahal jumlah ini termasuk yang minimal dan terhitung untuk satu pohon Aren.

by : Agus Dwi Darmawan

Pengiriman Gula Aren

Gula Semut Aren (25 kg)


Gula Aren Granule & Bongkah (chunk)


Gula Semut (Palm Sugar)


Gula Aren Cair "Kental - Manis - Lezat "


Gula Aren Kojor